Viral, Aksi Pencurian Curanmor Terekam CCTV di Rumpin, Pihak Kepolisian Lakukan Penyelidikan

Viral, Aksi Pencurian Curanmor Terekam CCTV di Rumpin, Pihak Kepolisian Lakukan Penyelidikan

Smallest Font
Largest Font

BOGOR - Aksi pencurian kendaraan bermotor terjadi di Southlake Residence desa Mekarsari kecamatan Rumpin Kabupaten Bogor, pada Rabu (09/11/2022). Para pelaku yang melakukan aksinya pada malam hari tersebut berusaha menutupi CCTV dengan handuk agar aksinya tidak terekam.

Pihak kepolisian Polsek Rumpin Polres Bogor yang menerima informasi kejadian pencurian tersebut langsung mendatangi lokasi kejadian untuk melakukan penyelidikan.

Kapolsek Rumpin Kompol Dali Saputra menjelaskan bahwa aksi pencurian tersebut terjadi saat pemilik rumah sedang menjalankan salat Isya, namun korban sendiri baru mengetahui motornya telah di Curi saat pagi hari. Untuk mengungkap para pelaku proses penyelidikan saat ini sedang kita lakukan, mulai mengumpulkan barang bukti berupa rekaman CCTV maupun keterangan para saksi lainnya , tutupnya. (Doc/HS)

Editors Team
Daisy Floren

Rekomendasi

Postingan dibawah ini milik Platform Advertnative, redaksi portalberita.co.id tidak terkait dengan pembuatan konten ini.